POSYANDU BALITA TUNAS BARU DUSUN 2

Tebing Siring
Dipublikasi pada 09 July 2024

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk mencegah stunting agar warga Tebing Siring dapat menjadi bibit bobot yang unggul sehingga bisa dapat meraih cita-cita dengan baik tanpa ada kekurangan fisik. 

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Kasih Sayang

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan