PEMBINAAN KADER

KARYA BERSAMA
Dipublikasi pada 29 January 2020

Deskripsi

Pembinaan kader dilakukan 3 (Tiga) bulan sekali. dalam kegiatan ini di hadiri oleh seluruh kader diantaranya Kader Posyandu, Kader jumantik, Kader PHBS, Kader BKB, Kader BKL, Kader BKR, Pengurus Kampung KB dan Kepala Puskesmas. Kegiatan ini dilakukan di Aula Desa.

Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan

Tidak ada