rembuk stunting
MARGO MULYO
Dipublikasi pada 22 August 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk mencari jalan keluar mengatasi stunting, yang dihadiri oleh bidan desa, pemerintah desa, PKH, pendamping desa, pendamping lokal desa, pemerintah kecamatan, tokoh agama, tokoh pemuda, tokoh masyarakat, PUS dan keluarga yang menjadi sasaran beresiko stunting
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi mampu mengatasi permasalahan stunting
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh pemerintah desa dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak seluruh pemanu kepentingan, sehingga dengan bantuan/fasilitasi pengadaan kegiatan rembuk stunting
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Pendidikan