Sosialisasi Program kb
Kelurahan lasiana
Dipublikasi pada 17 July 2019
Deskripsi
Kegiatan sosialisasi prog. KB dilaksanakan pada hari rabu tgl 17 juli 2019, bertempat di posyandu cendawan 2 RT 25 lasiana, yang dihadiri oleh 30 orang masyarakat kampung kb, dengan nara sumber dari kabid dalduk dan bidan dari puskesmas oesapa.
Materi yang disampaikan adalah tentang KIE Kependudukan dan Alat kontrasepsi. Dalam penyampaian materi dijelaskan ttg metode/jenis alat kontrasepsi serta efek sampingnya. Dari hasil diskusi dapat disimpulkan bahwa banyak mitos2 ttg kb yang berkembang di masyarakat, untuk itu diharapkan masyarakat tidak langsung mempercayai mitos yang ada, tapi sebaiknya ditanyakan langsung pada petugas yang berwenang.
Sesi Kegiatan Keagamaan
Instansi Pembina Kegiatan
Tidak ada
Sasaran Kegiatan
Tidak ada