Belajar bareng bu bidan kel.mlipak
SEHATI
Dipublikasi pada 15 November 2024
Deskripsi
SOSIALISASI ILP.
Posyandu Integrasi Layanan Primer (ILP) adalah program pemerintah yang bertujuan untuk mendekatkan layanan kesehatan kepada masyarakat. Posyandu ILP melayani seluruh siklus kehidupan, mulai dari bayi hingga lansia.
Beberapa kegiatan yang dilakukan di Posyandu ILP, antara lain:
- Skrining penyakit tidak menular
- Pemeriksaan tekanan darah
- Pemeriksaan lingkar perut
- Cek gula darah
- Konsultasi kesehatan
- Edukasi cegah stunting
- Kampanye germas hidup sehat
Pelaksanaan Posyandu ILP memiliki 5 langkah, yaitu:
- Pendaftaran
- Penimbangan dan pengukuran
- Pencatatan dan pemeriksaan
- Pelayanan kesehatan
- Penyuluhan
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Pendidikan