Sosislisasi Persiapan MT I dan MT II Padi Sawah
Sumbersari Bantul
Dipublikasi pada 21 September 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk mempersiapkan datangnya Musim Tanam Padi yang dihadiri oleh ketia RT dan RW, Ketua Kelompok Tani, Ketua Gapoktan serta tokoh masyarakat.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi lebih siap dslam mempersiapkan datangnya musim Tanam padi sawah
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh PPL pertangsn dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak Lurah beserta jsjarannya sehingga dengan bantuan/fasilitasi tsb, kegiatan dpt berjalan.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Ekonomi