Posyandu Lansia dan BKL
Sumbersari Bantul
Dipublikasi pada 03 October 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas kesehatan lansia yang dihadiri oleh landia dan keluarga lansia.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi lansia tangguh dari dimensi Fisik
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh kader dan pengeloka program Lansia puskesmas Margorejo.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Kasih Sayang