Penyampaian Visi Misi Calon Anggota BPD Keterwakilan Perempuan

Nomporejo
Dipublikasi pada 06 December 2019

Deskripsi

Pada hari Jumat, 6 Desember 2019 di Balai Desa Nomporejo dilaksanakan kegiatan dalam rangka pengisian anggota BPD di Kampung KB Desa Nomporejo, yaitu pengundian nomor urut dan penyampaian visi misi calon anggota BPD keterwakilan perempuan.

Ada 2 calon yaitu:

1. Ibu Ani Suryani dengan nomor urut 1

2. Ibu Ratna Hindria Candra Dewi dengan nomor urut 2.


Acara dibuka dengan Basmalah,dilanjutkan dengan sambutan Ketua panitia Pengisian BPD tingkat Desa dan sambutan dari Bapak Kepala Desa Nomporejo, kemudian pengundian nomor urut serta penyampaian visi dan misi dari masing-masing calon. Sesi selanjutnya adalah sesi tanya jawab oleh tamu undangan yang terdiri dari kaum perempuan kepada calon anggota BPD, dilanjutkan dengan acara penutup.

Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan