SURVEY RTLH DARI BKAD
Nomporejo
Dipublikasi pada 27 August 2020
Deskripsi
Kegiatan ini dibawah bidang kamituwo Nomporejo ( Rusy Priyani ) dilaksanakan pada hari Kamis tanggal 27 Agustus 2020 pada pukul 10.00 di rumah bapak Prapto Utomo yang beralamat di Pandowan Pedukuhan I Nomporejo, pihak kalurahan yang terlibat dalam survey ini adalah Carik ( Eka Herdi Nugraha ) , Kamituwo ( Rusy Priyani ) , Dukuh ( Sapon Mahendro Susilo ) , dari pihak BKAD ada 7 orang yang diketuai oleh bapak Eko Purwanto, ST selaku ketua tim , setelah disurvey rumah bapak Prapto Utomo dinyatakan layak mendapat bantuan rehab RTLH .
Sesi Kegiatan Keagamaan
Instansi Pembina Kegiatan
Tidak ada