Jaga Warga membuat Larangan Berburu Semut Rangrang
Karangsari
Dipublikasi pada 18 April 2019
Deskripsi
Kegiatan jaga warga melarang berburu semut rangrang untuk melindungi ekosistem semut rangrang tersebut. Karena akhir-akhir ini marak pencari semut rangrang ilegal yang hasilnya diekspor ke luar negeri. Dampak yang sudah terasa adalah hama tanaman / kutu putih merajalela, dan kroto untuk pakan burung semakin langka. Karena semut rangrang merupakan jenis semut pemangsa hama tanaman dan krotonya untuk pakan burung.
Sesi Kegiatan Perlindungan