KWT

Karangsari
Dipublikasi pada 26 February 2019

Deskripsi

Kegiatan Kelompok Wanita Tani "Ngudi Rahayu" setelah lahan jadi dan media tanam seperti polibek sudah siap, langkah selanjutnya adalah menyiapkan pupuk. Pupuk yang dipakai adalah asli pupuk kandang organik, yang diambil dari rumah warga yang mempunyai hewan ternak seperti, kambing, dan sapi.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan