Lakukan Jemput Bola Vaksinasi di Padukuhan Pereng.

Kampung Keluarga Berkualitas Sendangsari
Dipublikasi pada 21 March 2022

Deskripsi

Sendangsari gencatkan vaksinasi untuk warga, yang di lakukan warga Padukuhan Pereng pada Selasa (22/03/22), pukul 08.00 s/d 11.00 WIB, bertenor dirumah Wahyudi selaku Dukuh Pereng, dalam kegiatan jemput bola vaksin ini diutamakan pada lansia.

   Petugas vaksin pada kegiatan jemput bola ini adalah petugas dari Puskesmas Pengasih 1, Bhabinkamtibnas yang melaksanakan giat monitoring dan pengamanan percepatan vaksinasi melaporkan bahwa yang mengikuti vaksin berjumlah 25 orang, 20 orang vaksinasi dosis 1 dan 5 orang lakukan boster.

  Karmanto selaku Bhabinkamtibnas Sendangsari mengatakan "dalam kesempatan tersebut  memberikan himbauan terkait penerapan Protokol Kesehatan sebagai Upaya Pencegahan penyebaran covid 19 dengan menerapkan 5M (memakai masker , mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir , menjaga Jarak. Menghindari kerumunan  dan mengurangi mobilitas."

   Sebagai Bhabinkabtibnas merasa senang dan bangga atas kesadaran warga ikut vaksin guna kekebalan tubuh mencegah merebaknya virus" imbuh Karmanto

Sesi Kegiatan Perlindungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan