Sosialisasi Pengisian Perangkat Desa Sendangsari Sekdes, Dukuh Serang dan Dukuh Girinyono

Kampung Keluarga Berkualitas Sendangsari
Dipublikasi pada 18 January 2019

Deskripsi

Panitia Pengisian Perangkat Desa Sendangsari melaksanakan sosialisasi pengisian Perangkat Desa pada hari Jumat, 18 Januari 2019 Jam 19.30 WIB di Balai Desa Sendangsari. Acara yang berlangsung sekitar 2 jam tersebut dihadiri Kepala Desa, Ketua BPD, Babinsa, Babinkamtbmas, Dukuh, dan perwakilan tokoh masyarakat dari Pedukuhan se Desa Sendangsari. Inti dari sosialisasi tersebut adalah menginformasikan kepada masyarakat bahwa Pemerintah Desa Melalui Panitia akan mengadakan seleksi pengisian Perangkat Desa dengan cara tes tertulis. Panitia menyampaikan tata cara pendaftaran, syarat, dan jadwal tahapan pendaftaran. Acara tersebut dihadiri 100 orang yang diantaranya muda-mudi yang antusias nantinya siap mengikuti proses pendaftaran dan seleksi. Diharapkan tahapan kegiatan pendaftaran nantinya akan sesuai dengan Jadwal yang telah dibuat Panitia Pengisian Perangkat Desa Sendangsari.
Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan

Tidak ada