Penyerahan Bantuan Program DASHAT untuk Upaya Pemenuhan Gizi Seimbang
Kampung Keluarga Berkualitas Sendangsari
Dipublikasi pada 10 August 2023
Deskripsi
Penyerahan bantuan Program DASHAT ini merupakan salah satu upaya pemenuhan gizi seimbang bagi keluarga khususnya di Kalurahan Sendangsari. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Jumat, 11 Agustus 2023, dan Senin 21 Agustus 2023 bertempat di Kalurahan Sendangsari. Bantuan yang diberikan adalah berupa olahan lokal 4 sehat 5 sempurna dari Puskesmas.
Sesi Kegiatan Kasih Sayang