Pendampingan Kampung KB Desa Giripurwo
Giripurwo
Dipublikasi pada 23 September 2019
Deskripsi
Senin, 23 September 2019 telah dilaksanakan kegiatan Pendampingan Kampung KB Desa Giripurwo oleh Dinas PMD Dalduk dan KB Kulon Progo. Pendampingan ini diprakarsai oleh Bapak Drs. Mardiya selaku Kabid. Pengendalian Penduduk.
Adapun pendampingan ini dilakukan guna persiapan kegiatan Monev TNI Manunggal KB - Kesehatan (TMKK) di Kecamatan Girimulyo pada tgl 30 September 2019. Pengecekan kelengkapan administrasi baik dari Pengurus Pokja Kampung KB dan Kelompok Kegiatan yang ada ( Tribina, UPPKS, PIK Remaja). Disisi lain nantinya juga akan dilaksanakan pencanangan untuk Rumah Data Kependudukan di Kampung KB ini. Jadi, peran serta dari semua pihak diharapkan dapat saling mendukung untuk kelancaran kegiatan tersebut. ned_
Sesi Kegiatan Keagamaan