Gambaran Umum


Desa Sidakaton merupakan salah satu desa dalam wilayah Kecamatan Dukuhturi Kabupaten Tegal yang terletak di sebelah barat berbatasan dengan wilayah lain antar kabupaten dan sebelah utara terletak berbatasan dengan wilayah kota.

Secara administratif, wilayah Desa Sidakaton memiliki batas sebagai berikut :

  • Sebelah Utara              : Kelurahan Kaligangsa (Kota Tegal)
  • Sebelah Selatan           : Desa Kupu (Kabupaten Tegal)
  • Sebelah Timur             : Desa Sidapurna (Kabupaten Tegal)
  • Sebelah Barat              : Sungai Gangsa (Kabupaten Brebes)

Luas wilayah Desa Sidakaton adalah 324,17 Ha (324,617 KM2)  yang terdiri dari 30,78% berupa penukiman dan 21,11% berupa daratan/lahan kosong serta 45,11%  berupa lahan pertanian.

Jarak pusat desa dengan ibu kota kabupaten yang dapat ditempuh melalui perjalanan darat kurang lebih 13 km. Kondisi prasarana jalan poros desa dengan kontruksi jalan yang baik namun kepadatan pengguna jalan bermotor mencapai kurang lebih 30 menit. Sedangkan jarak pusat desa dengan ibu kota kecamatan dapat ditempuh melalui perjalanan darat kurang lebih 3 km dengan waktu tempuh menggunakan kendaraan bermotor mencapai kurang lebih 15 menit.

Statistik Kampung


Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur
Jumlah Jiwa
n/a
Jumlah Kepala Keluarga
Jumlah PUS
Persentase Partisipasi Keluarga dalam Poktan (Kelompok Kegiatan)

Keluarga yang Memiliki Balita
Keluarga yang Memiliki Remaja
Keluarga yang Memiliki Lansia
Jumlah Remaja
PUS dan Kepesertaan Ber-KB
Total
0
PUS dan ketidaksertaan Ber-KB
Total
0

Status Badan Pengurus


Sarana dan Prasarana


Data belum diisi

Dukungan Terhadap Kampung KB


Data belum diisi

Mekanisme Operasional


Data belum diisi