PEMBINAAN BKB BULAN JANUARI 2024
DESA MUNTE
Dipublikasi pada 28 January 2024
Deskripsi
PENGASUHAN 1000 HPK
Kegiatan ini bertujuan untuk Pemberian informasi pada pasangan usia subur terkait pentingnya Priode 1000HPK yang sangat berdampak bagi anak, baik dampak jangka pendek maupun panjang karena berkaitan dengan Kesehatan dan Kecerdasan anak.
Yang dihadiri oleh Keluarga mempunyai Anak Baduta dan Balita termasuk Ibu Hamil .
Setelah mengikuti kegiatan ini adanya peningkatan pemahaman terkait 1000HPK, jika salah dapat mengakibatkan anak menjadi Stunting.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh : Pemerintah Desa, Kader TPK dan Kader KB, Puskesmas Tumpaan, PKK, Penyuluh KB
Sehingga banyak masyarakat dalam hal ini PUS terpapar Program Bangga Kencana.
Sesi Kegiatan Pendidikan