Pemberian Bantuan Pangan Non Tunai Kepada Pasangan Usia Subur
DESA MUNTE
Dipublikasi pada 09 October 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan bantuan non tunai berupa beras kepada pasangan usia subur yang dimana kegiatan ini selalu diberikan di setiap bulan oleh pemerintah desa, kegiatan ini dihadiri oleh Pasangan Usia Subur serta dari Dinas Sosial
Setelah mengikuti kegiatan ini kiranya bantuan yang diberikan oleh pemerintah dapat bermanfaat bagi keluarga usia subur yang ada di desa munte.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh hukum Tua dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak Kementrian Sosial, sehingga dengan bantuan/fasilitasi Dinas Sosial Kabupaten Minahasa Selatan Kegiatan ini terlaksana dengan baik.
Sesi Kegiatan Perlindungan