Perkunjungan Perwakilan BKKBN Provinsi Sulawesi Utara di Rumah DataKu Kasama'an Desa Munte

DESA MUNTE
Dipublikasi pada 20 May 2024

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk melihat kesiapan Rumah DataKu Kasama'an Desa Munte dalam lomba RDK tingkat nasional yang saat ini sudah masuk dalam 9 besar nasional. yang dihadiri oleh Perwakilan BKKBN Sulawesi Utara Bidang Pengendalian Penduduk.
Setelah mengikuti kegiatan ini kiranya PemerintahDesa, Ketua Pokja, Kader Desa, Penyuluh KB, serta Komponen yang terlibat lebih fokus dalam keikutsertaan Rumah DataKu Kasama'an Desa Munte dalam ajang lomba yang saat ini sudah masuk dalam tahapan nasional.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Ketua Pokja dalam mengadvokasi/mengajak Perwakilan BKKBN sehingga dengan bantuan/fasilitasi Penyuluh KB Kecamatan Tumpaan, Kegiatan ini terlaksana dengan baik.

Sesi Kegiatan Pendidikan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan