Penyaluran Bantuan Pangan Non Tunai Berupa Beras
DESA MUNTE
Dipublikasi pada 22 May 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan kesejahteraan bagi masyarakat desa munte. Dalam kegiatan ini telah disalurkan bantuan ke 175 kepala keluarga yang ada di desa munte dan bantuan ini juga di fokuskan untuk Pasangan Usia Subur yang ada di desa. Kegiatan ini dihadiri oleh Pemerintah Desa, Masyarakat , serta dari pihak pendamping keluarga harapan PKH
Setelah mengikuti kegiatan ini diharapkan kedepannya akan ditambah kepala keluarga dalam bantuan pangan non tunai ini.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh hukum tua dalam mengadvokasi dan mengajak Dinas Sosial Kabupaten Minahasa Selatan, sehingga dengan bantuan/fasilitasi dari Pendamping Keluarga Harapan Kecamatan Tumpaan Kegiatan ini terlaksana dengan baik.
Sesi Kegiatan Kasih Sayang