Monitoring Dan Evaluasi
DESA WIAU LAPI
Dipublikasi pada 17 April 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memonitoring persiapan Kampung KB "KALOORANTA" Desa Wiau Lapi dalam keikutsertaan Lomba Penguatan Kampung Berkualitas, yang dihadiri oleh BUPATI Minahasa Selatan dan Wakil Bupati, serta Kepala - Kepala Dinas se-Kabupaten Minahasa Selatan.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta memperlengkapi sarana dan prasarana yang dibuthkan dalam kegiatan.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Pemerintah Desa dalam megajak peserta untuk teliti dalam memantapkan persiapan yang ada, sehingga dengan bantuan/fasilitasi yang diberikan semakin mempermudah kebutuhan yang diperlukan dalam kegiatan.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Lainnya