Edukasi kesehatan Ibu Hamil
Deskripsi
Edukasi kesehatan ibu hamil sangat penting untuk menjaga kesehatan ibu dan janin selama kehamilan. Berbagai kegiatan edukasi dilakukan untuk memberikan informasi dan pemahaman kepada ibu hamiltentang pentingnya menjaga kesehatan selama kehamilan.
Tujuan kegiatan penyuluhan kelas ibu hamil diantaranya yaitu meningkatkan pengetahuan, merubah sikap dan perilaku ibu agar memahami tentang kehamilan, perubahan tubuh, keluhan selama kehamilan, perawatan kehamilan, persalinan, perawatan nifas, KB pasca persalinan, perawatan bayi baru lahir dan Akta kelahiran.Adapun manfaat penyuluhan ibu hamil bagi ibu hamil merupakan sarana untuk mendapatkan teman, bertanya, mampu mempraktekkan, serta membantu ibu dalam menghadapi persalinan dengan aman dan nyaman.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.