Persiapan dan Updating Website Kampung KB

DESA SUSUKAN
Dipublikasi pada 25 June 2025

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk persiapan Pembekalan Pokja Kampung KB yang dihadiri oleh 12 Operator Web Kampung KB 
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi lebih paham tentang Web Kampung KB dan diharapkan bisa mengelola Web dengan baik agar informasi desa bisa tersampaikan dengan baik.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh rekan-rekan dari Balai Penyuluh KB Kecamatan Wanayasa dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak kami Semua, sehingga dengan bantuan/fasilitasi yang baik sehingga kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta yang cukup baik.

Sesi Kegiatan Lainnya

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan