Kerja Bakti
Moncongloe Bulu
Dipublikasi pada 08 December 2022
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk membersihkan masjid dari debu yang menempel dan sampah-sampah yang berserakan di sekitar masjid supaya pada saat beribadah jamaah merasa lebih khusu', nyaman dan betah untuk tinggal berlama-lama di dalam masjid. Kegiatan yang rutin dilakukan setiap hari jum'at oleh ibu-ibu majelis ta'lim yang ada di Dusun Tammu-Tammu
Setelah mengikuti kegiatan ini masjid menjadi lebih bersih dan jamaah yang ingin beribadah dan juga merasa lebih nyaman
Kegiatan ini terlaksana dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan