Gambaran Umum
Desa Ngemplak termasuk 1 (satu) dari 6 (enam) desa yang sangat tertinggal di kabupaten Magelang dan merupakan desa yang wajib dicanangkan sebagai Kampung KB.
Dusun Petung desa Ngemplak kecamatan Windusari, terletak di lereng gunung Sumbing dan merupakan dusun tertinggi di wilayah kecamatan Windusari, dengan ketinggian 1.300 mdpl
Jumlah penduduk dsn Petung desa Ngemplak 1.089 jiwa, Laki-laki : 569 dan perempuan : 517 jumlah KK : 248, 89% KK di dsn petung berprofesi sebagai petani/pekebun
Kondisi geografi yang jauh dari perkotaan, kuatnya tradisi lokal, sarana komunikasi dan informasi yang sulit serta kondisi dingin di daerah pegunungan, mengakibatkan kasus pernikahan dini di dusun Petung sangat menonjol, rata-rata perempuan menikah pada usia 15-17 th dan pendidikan rata-rata Sekolah Dasar
Pencanangan Kampung KB di dsn Petung dilaksanakan pada hari Senin, 7 Mei 2018 oleh pejabat Camat Windusari.
Dengan pencanangan Kampung KB diharapkan komunikasi, informasi dan edukasi dapat meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya kesehatan reproduksi.
Statistik Kampung
Jumlah Jiwa 1086
Jumlah Kepala Keluarga 248
Jumlah PUS 189
Keluarga yang Memiliki Balita 83
Keluarga yang Memiliki Remaja 138
Keluarga yang Memiliki Lansia 94
Jumlah Remaja 143
Total
0Total 0
Status Badan Pengurus
Sarana dan Prasarana
BKB
Bina Keluarga Balita (BKB)
Ada
BKR
Bina Keluarga Remaja (BKR)
Ada
BKL
Bina Keluarga Lansia (BKL)
Ada
UPPKA
Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)
Ada
PIK R
Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)
Tidak Ada
Sekretariat KKB
Sekretariat Kampung KB
Ada
Rumah Dataku
Rumah Data Kependudukan Kampung KB
Ada
Dukungan Terhadap Kampung KB
Sumber Dana |
Ya,
Dana Desa Swadaya Masyarakat |
Kepengurusan/pokja KKB | Ada |
SK pokja KKB | Ada |
PLKB/PKB sebagai pendamping dan pengarah kegiatan |
Ada,
niken dwi purnamasari 198902262010012006 |
Regulasi dari pemerintah daerah | Tidak Ada |
Pelatihan sosialisasi bagi Pokja KKB | Tidak Ada |
Jumlah anggota pokja yang sudah terlatih/tersosialisasi pengelolaan KKB |
0 orang pokja terlatih dari 19 orang total pokja |
Rencana Kegiatan Masyarakat | Ya |
Penggunaan data dalam perencanaan dan evaluasi kegiatan |
Ya,
PK dan Pemutahiran Data Data Rutin BKKBN Potensi Desa Data Sektoral |
Mekanisme Operasional
Rapat perencanaan kegiatan | Ada, Frekuensi: Lainnya |
Rapat koordinasi dengan dinas/instansi terkait pendukung kegiatan | Ada, Frekuensi: Lainnya |
Sosialisasi Kegiatan | Ada, Frekuensi: Lainnya |
Monitoring dan Evaluasi Kegiatan | Ada, Frekuensi: Lainnya |
Penyusunan Laporan | Tidak Ada |