MUSDES KAMPUNG KB DERMASANDI

Kampung KB Desa Dermasandi RW 01
Dipublikasi pada 17 October 2019

Deskripsi

Pelaksanaan: Kamis, 17 Oktober 2019

Waktu            : Pukul 09.00 - 13.15 WIB

Peserta           : 30 Orang terdiri dari pengurus Pokja Kampung KB, Kader Kesehatan, Perwakilan dari Karang Taruna dan Perwakilan warga RW 1 Dermasandi.


Narasumber: 

1. Kepala UPTD P3A dan P2KB Kec Pangkah, Materi: Peran PKK dalam meningkatkan Program KKBK

2. Ketua Pokja Kampung KB Dermasandi, Materi: Rencana Kegiatan Masyarakat

3. Pokja IV TP PKK Kec Pangkah, Materi: Kegiatan Pokja IV TP PKK dengan Kegiatan Kampung KB.


Hasil Pertemuan:

1. Peran PKK dalam meningkatkan program KKBPK di Tk Kecamatan adalah sangat penting khususnya untuk mendukung program Kampung KB Dermasandi.

2. Rencana kegiatan masyarakat RW 1 Kampung KB Desa Dermasandi.

3. Program KB merupakan salahsatu prioritas dalam Pokja IV TP PKK dalam bidang perencanaan sehat. PKK bersinergi dalam membangun masyarakat melalui program Kampung KB.


Rencana Tindak Lanjut:

Mengadakan Lokakarya Mini tk Desa untuk membahas teknis pelaksanaan kegiatan kesehatan dan kebersihan lingkungan. 







Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan