Pembinaan Keluarga Sakinah oleh Kepala KUA Plandaan

Desa Plabuhan
Dipublikasi pada 30 July 2018

Deskripsi

Kegiatan Pembinaan Keluarga Sakinah dilaksanakan di Balai Desa Plabuhan pada Hari Senin, 30 Juli 2018 dengan Narasumber Kepala KUA Kecamatan Plandaan Bapak Zaenal Arifin.

Adapun tujuan kegiatan ini adalah memberikan pengetahuan kepada keluarga di wilayah Kampung KB tentang pembentukan keluarga/rumah tangga, lebih khusus lagi dalam upaya memberikan pengetahuan tentang reroduksi sehat.

Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan