Pendampingan Baduta 24-59bulan dengan gizi kurang

Desa Sumberurip
Dipublikasi pada 04 May 2025

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk mencegah kejadian stunting , yang dihadiri oleh kader dan balita beresiko gizi kurang,

Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi lebih memahami gizi untuk anak agar tdk terjadi stunting

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Perlindungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan