Pertemuan Pokja Kampung KB

Kampung KB Percontohan
Dipublikasi pada 18 December 2019

Deskripsi

Pada Pertemuan Pokja Kampung KB agenda yang dibahas adalah :

1. Pembentukan Pokja Kampung KB di tingkat kelurahan

2. Peningkatan koordinasi antara Pokja Kampung KB dan Pihak Kelurahan

3. Penyusunan RKM Tahun 2020 akan diagendakan pada pertemuan berikutnya

Sesi Kegiatan Pendidikan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan