PERINGATAN MAULID NABI MUHAMMAD SAW 1445H di RW 005

Sarirejo Berseri
Dipublikasi pada 03 October 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk  menanamkan nila keagamaan warga melaui kegiatan maulud nabi yang dihadiri oleh seluruh warga RW 005.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi mendapatkan pembelajaran dari  kegiatan Maulid Nabi dan menambah silaturahmi.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh swadaya masyarkat dan pemangku wilayah sehingga kegiatan berjalan lancar.

Kegiatan ini terlaksana dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan