PIK remaja dan Karang Taruna membuat kerajinan Tangan

KAMPUNG KB JOMBLANG
Dipublikasi pada 17 February 2019

Deskripsi

Karang Taruna "Budi Mulya" dan PIK Remaja "Kinoes" berkerja sama dalam bidang kerajian tangan 

pada kesmpatan kali ini bertepatan dengan KKN dari USM Semarang 


pada kesempatan kali ini saudara ambar Septiawan  sebagai koordinator bidang kesenian dan kerohanian memberikan klarifikasi tentang kegiatan tersebut

" nantinya dari karang taruna dan PIK di kampung kb bisa sinkron dengan kegiatan ini. Apa lagi kampung kb RW 14 Kelurahan jomblang kan namanya Kampung KB pilah sampah  jadinya kita bisa mendaur ulang botol botol bekas yang pertamanya tidak bernilai sekarang bisa bernilai ekonomis yang signifikan " tuturnya 

Sesi Kegiatan Pendidikan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan