Pembekalan Kader "Mengatasi Stunting"
KAMPUNG KB JOMBLANG
Dipublikasi pada 12 September 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pembekalan kepada kader posyandu mengenai cara mengatasi Stunting, yang dihadiri oleh Ahli Gizi Puskesmas Candilama, Ketua TP PKK dan Ketua Forum Posyandu Kecamatan Candisari
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi diharapkan kader posyandu bisa memahami cara mengatasi stunting dan bisa menularkan ilmunya ke kader lain.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Puskesmas Candilama dan Ketua Forum Posyandu Kecamatan Candisari dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak semua kader, sehingga dengan bantuan/fasilitasi ini bisa mengentaskan masalah stunting.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Reproduksi