Pembelajaran tentang integritas lintas sektor di kampung Kb dan Miniloka karya Pokja Kampung Kb
Deskripsi
Kegiatan Pembelajaran tentang integritas lintas sektor di kampung KB merupakan kunjungan kerja DPPKB kota Palembang ke Kampung KB Desa Sulahan tentang Pengelolaan Kampung dan Rumah Data Kampung Kb