Gambaran Umum


Monografi Kelurahan

Kelurahan Gunung Lingai berdiri tahun 2006. Kelurahan Gunung Lingai merupakan salah satu wilayah kerja dari puskesmas Remaja. Kelurahan Gunung lingai memiliki luas wilayah 432,93 Ha yang memiliki batas wilayah sebagai berikut :

  • • Sebelah Barat : Kelurahan Sempaja Timur
  • • Sebelah Selatan : Kelurahan Mugirejo
  • • Sebelah Timur : Kelurahan Temindung Permai
  • • Sebelah Utara : Kelurahan Lempake 

Berikut merupakan data geografis Kelurahan Gunung lingai, Kecamatan Sungai Pinang Samarinda :

  • • Ketinggian dari permukaan tanah : 15 Meter
  • • Topografi (dataran rendah,tinggi,pantai) : Dataran Rendah 

Sedangkan secara orbitasi, letak Kelurahan Gunung Lingai (jarak dari pusat pemerintahan kelurahan) yang ditampilkan dalam data berikut :

  • • Jarak dari pusat pemerintahan kecamatan : 1 Km
  • • Jarak dari pusat pemerintahan kota : 9 Km 
  • • Jarak dari pusat pemerintahan propinsi : 10 Km 

Berdasarkan data demografi Kelurahan Gunung lingai bulan juni tahun 2017 diketahui bahwa jumlah penduduk sebanyak 10.953jiwa.


VISI

Terwujudnya masyarakat yang maju, berakhlak dan sejahtera


MISI

1. Membentuk SDM yang agamis dan berkualitas.

2. Menciptakan suasana kehidupan yang tenteram, nyaman dan harmonis antar keluarga, masyarakat dan lingkungan.

3. Menjaga kelestarian norma - norma kehidupan.

4. Menciptakan lingkungan yang serasi, selaras dan seimbang antara perilaku dan lingkungan.

5. Mewujudkan keluarga kecil bahagia dan sejahtera.

6. Menunjang perekonomian dalam rangka meningkatkan taraf hidup masyarakat.

Statistik Kampung


Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur
Jumlah Jiwa
7974
Jumlah Kepala Keluarga
2210
Jumlah PUS
1391
Persentase Partisipasi Keluarga dalam Poktan (Kelompok Kegiatan)

Keluarga yang Memiliki Balita
562
Keluarga yang Memiliki Remaja
1186
Keluarga yang Memiliki Lansia
392
Jumlah Remaja
2185
PUS dan Kepesertaan Ber-KB
Total
767
PUS dan ketidaksertaan Ber-KB
Total
624

Status Badan Pengurus


Sarana dan Prasarana


Bina Keluarga Balita (BKB)
BKB

Bina Keluarga Balita (BKB)

Ada

Bina Keluarga Remaja (BKR)
BKR

Bina Keluarga Remaja (BKR)

Ada

Bina Keluarga Lansia (BKL)
BKL

Bina Keluarga Lansia (BKL)

Ada

Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)
UPPKA

Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)

Ada

Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)
PIK R

Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)

Ada

Sekretariat Kampung KB
Sekretariat KKB

Sekretariat Kampung KB

Ada

Rumah Data Kependudukan Kampung KB
Rumah Dataku

Rumah Data Kependudukan Kampung KB

Ada

Dukungan Terhadap Kampung KB


Sumber Dana Ya,
APBN
APBD
Dana Desa
Perusahaan (CSR)
Swadaya Masyarakat
Kepengurusan/pokja KKB Ada
SK pokja KKB Ada
PLKB/PKB sebagai pendamping dan pengarah kegiatan Ada,
Fitri Noviyani, SKM
198911252015032005
Regulasi dari pemerintah daerah Ada,
Surat Keputusan/Instruksi/Surat Edaran dari Bupati/Walikota
SK Kepala Desa/Lurah tentang Kampung KB
Pelatihan sosialisasi bagi Pokja KKB Ada
Jumlah anggota pokja yang sudah terlatih/tersosialisasi pengelolaan KKB 3 orang pokja terlatih
dari 8 orang total pokja
Rencana Kegiatan Masyarakat Ya
Penggunaan data dalam perencanaan dan evaluasi kegiatan Ya,
PK dan Pemutahiran Data
Potensi Desa

Mekanisme Operasional


Rapat perencanaan kegiatan Ada, Frekuensi: Triwulan
Rapat koordinasi dengan dinas/instansi terkait pendukung kegiatan Ada, Frekuensi:
Sosialisasi Kegiatan Ada, Frekuensi:
Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Ada, Frekuensi:
Penyusunan Laporan Ada, Frekuensi: