Gambaran Umum


Desa Kropak adalah sebuah desa yang terletak paling selatan di Kecamatan Wirosari, Kabupaten Grobogan, berbatasan langsung dengan Kalirejo di sebelah utara, Tuko di sebelah selatan, Grabagan di sebelah timur, dan Tambahrejo di sebelah barat.

Sebagian besar wilayah Desa Kropak dipenuhi lahan pertanian, penduduk Desa Kropak kebanyakan juga bermata pencaharian sebagai petani. Saat musim kemarau tiba, lahan yang mengering menjadi kendala utama masyarakat Desa Kropak. Selain petani, terdapat juga penduduk dengan mata pencaharian sebagai peternak dan produsen tempe. kekeringan juga menjadi salah satu kendala yang umum di alami masyarakat Kabupaten Grobogan.

Dari sisi budaya Tayub/Ledek (baca: sinden) merupakan kesenian tari tradisional yang menjadi ciri khas dari Desa Kropak. Kesenian ini sudah turun-tenurun sejak dahulu. Suliyem, salah satu orang yang berpengaruh dalam sejarah kesenian ini. Saat ini, sanggar yang masih melestarikan kesenian tradisional Tayub tersebut adalah Sanggar Larasati yang di kelola Ibu Suwarti. Tayub diasosiasikan dengan citra yang buruk, banyak berita yang beredar di luar mengenai perempuan desa yang bisa “dipakai”. Sangat di sayangkan citra tersebut masih melekat sampai saat ini, perbaikan memang tidak dapat di lakukan secara instant.. proses panjang untuk merubah citra yang sudah melekat di masyarakat

Statistik Kampung


Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur
Jumlah Jiwa
4591
Jumlah Kepala Keluarga
1873
Jumlah PUS
1616
Persentase Partisipasi Keluarga dalam Poktan (Kelompok Kegiatan)

Keluarga yang Memiliki Balita
331
Keluarga yang Memiliki Remaja
807
Keluarga yang Memiliki Lansia
331
Jumlah Remaja
1066
PUS dan Kepesertaan Ber-KB
Total
1128
PUS dan ketidaksertaan Ber-KB
Total
488

Status Badan Pengurus


Sarana dan Prasarana


Bina Keluarga Balita (BKB)
BKB

Bina Keluarga Balita (BKB)

Ada

Bina Keluarga Remaja (BKR)
BKR

Bina Keluarga Remaja (BKR)

Ada

Bina Keluarga Lansia (BKL)
BKL

Bina Keluarga Lansia (BKL)

Ada

Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)
UPPKA

Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)

Ada

Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)
PIK R

Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)

Ada

Sekretariat Kampung KB
Sekretariat KKB

Sekretariat Kampung KB

Ada

Rumah Data Kependudukan Kampung KB
Rumah Dataku

Rumah Data Kependudukan Kampung KB

Ada

Dukungan Terhadap Kampung KB


Sumber Dana Ya,
APBN
APBD
Dana Desa
Kepengurusan/pokja KKB Ada
SK pokja KKB Ada
PLKB/PKB sebagai pendamping dan pengarah kegiatan Ada,
SRI SASMITO
196607191989031009
Regulasi dari pemerintah daerah Ada,
Surat Keputusan/Instruksi/Surat Edaran dari Gubernur
Surat Keputusan/Instruksi/Surat Edaran dari Bupati/Walikota
Pelatihan sosialisasi bagi Pokja KKB Ada
Jumlah anggota pokja yang sudah terlatih/tersosialisasi pengelolaan KKB 1 orang pokja terlatih
dari 11 orang total pokja
Rencana Kegiatan Masyarakat Tidak Ada
Penggunaan data dalam perencanaan dan evaluasi kegiatan Belum Diisi

Mekanisme Operasional


Rapat perencanaan kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Rapat koordinasi dengan dinas/instansi terkait pendukung kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Sosialisasi Kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Penyusunan Laporan Ada, Frekuensi: Bulanan