Gambaran Umum


Desa Karias Dalam berada ± 2 km dari Kota Amuntai, ibukota Kabupaten Hulu Sungai Utara dan  ± 7 km dari Kantor Kecamatan Banjang. Desa Karias Dalam terdiri dari 4 ( empat ) RT dengan jumlah penduduk sebanyak 988 jiwa. Adapun batas Desa Karias Dalam adalah sebagai berikut :

- Sebelah utara berbatasan dengan Desa Sungai Bahadangan

- Sebelah timur berbatasan dengan Desa Lok Bangkai

- Sebelah selatan berbatasan dengan Desa Pinangkara

- Sebelah barat berbatasan dengan Desa Sungai Karias

Pada zaman penjajahan, Belanda pernah membangun 2 buah pintu air yang terletak di Desa Karias Dalam RT 1. Sampai saat ini, pintu air tersebut masih dipelihara dan menjadi sarana penyeberangan antar desa. Kondisi Desa Karias Dalam dahulu sangat memprihatinkan. Jalan desa yang masih setapak dan sulitnya sarana transportasi. Dengan perkembangan zaman, saat ini kondisi Desa Karias Dalam semakin membaik dan harapannya semoga dengan dicanangkannya Desa Karias Dalam sebagai salah satu desa Kampung KB, Desa Karias Dalam akan semakin berkembang dan lebih baik lagi. 

Statistik Kampung


Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur
Jumlah Jiwa
915
Jumlah Kepala Keluarga
291
Jumlah PUS
173
Persentase Partisipasi Keluarga dalam Poktan (Kelompok Kegiatan)

Keluarga yang Memiliki Balita
38
Keluarga yang Memiliki Remaja
141
Keluarga yang Memiliki Lansia
54
Jumlah Remaja
251
PUS dan Kepesertaan Ber-KB
Total
137
PUS dan ketidaksertaan Ber-KB
Total
36

Status Badan Pengurus


Sarana dan Prasarana


Bina Keluarga Balita (BKB)
BKB

Bina Keluarga Balita (BKB)

Ada

Bina Keluarga Remaja (BKR)
BKR

Bina Keluarga Remaja (BKR)

Ada

Bina Keluarga Lansia (BKL)
BKL

Bina Keluarga Lansia (BKL)

Ada

Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)
UPPKA

Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)

Ada

Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)
PIK R

Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)

Ada

Sekretariat Kampung KB
Sekretariat KKB

Sekretariat Kampung KB

Ada

Rumah Data Kependudukan Kampung KB
Rumah Dataku

Rumah Data Kependudukan Kampung KB

Ada

Dukungan Terhadap Kampung KB


Sumber Dana Ya,
APBN
APBD
Dana Desa
Kepengurusan/pokja KKB Ada
SK pokja KKB Ada
PLKB/PKB sebagai pendamping dan pengarah kegiatan Ada,
Farritina Diodawati, S.AP
2147483647
Regulasi dari pemerintah daerah Ada,
Surat Keputusan/Instruksi/Surat Edaran dari Bupati/Walikota
Pelatihan sosialisasi bagi Pokja KKB Ada
Jumlah anggota pokja yang sudah terlatih/tersosialisasi pengelolaan KKB 8 orang pokja terlatih
dari 8 orang total pokja
Rencana Kegiatan Masyarakat Ya
Penggunaan data dalam perencanaan dan evaluasi kegiatan Ya,
PK dan Pemutahiran Data
Data Rutin BKKBN
Potensi Desa

Mekanisme Operasional


Rapat perencanaan kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Rapat koordinasi dengan dinas/instansi terkait pendukung kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Sosialisasi Kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Penyusunan Laporan Ada, Frekuensi: Bulanan